Tuesday, December 7, 2010

Barbie Video Girl Doll


Tau? Tau?
Barbie yang satu ini punya kamera yang tersembunyi di dadanya. Menurut gue sih, ga disembunyiin juga. Jadi kaya dibuat seakan kamera tersebut terlihat kaya kalung.
Barbie seharga $ 49,99 ini, memiliki layar LCD untuk bisa ngeliat video tersebut dan memiliki port USB buat nge-unduh video yang direkamnya ke dalam komputer yang terdapat di bagian punggung si Barbie tersebut. Barbie ini, dikeluarkan oleh Mattel Inc. dan pertama kali dijual bulan Juli kemarin. Dan telah dinominasikan sebagai Toy of the Year 2011.

0 comments: